Selamat Siang Sahabat Blogger
Kembali bertemu dengan Mas Yoga yang kece ini yang selalu memberikan tutorial-tuorial yang menarik buat para blogger. Mas Yoga siang ini akan memberikan tutorial "Cara Mengetahui Blog Terkena Google Sandbox Terbaru 2016". Blog sobat pernah tidak di index google? apa belum di submit ke Google Webmaster Tools? atau di Google Submit Url? Padahal blog sudah di submit, didaftarkan di google webmaster tetapi masih aja belum di index oleh Google.
Terus bagaimana cara mengatasinya? apakah harus memulai dari awal membuat blog? jangan dulu! blog harus di cek dulu, apakah blog sobat terkena Google Sandbox? Oleh karena itu Mas Yoga akan memberikan tutorial Cara Mengetahui Blog Terkena Google Sandbox Terbaru 2016. Jadi tidak usah pusing-pusing untuk memikirkannya.
Google Sandbox sendiri memberikan efek negatif terhadap blog kita karena hilangnya index artikel dari hasil pencarian SERP Google tentu visitor tidak akan menemukan blog kita lagi. Oleh karena itu sobat harus waspada apakah blog sobat terkena Google Sandbox atau tidak.
Baca Juga :
Membuat Flat UI Color di blog
Membuat Sitemap Responsive di blog
Yuk kita bahas tutorialnya, disimak dengan saksama Sahabat Blogger untuk melihat apakah blog sobat terkena Googlr Sandbox :
1. Sobat kunjungi terlebih dahulu website Checker Google Sandbox
2. Pada Halaman Checker Google Sandbox, Masukkan alamat blog sobat. Misalnya : http://blog-masyoga.blogspot.com di kotak yang sudah di siapkan, setelah itu klik Check untuk memulai pengecekan Google Sandbox di blog sobat.
3. Tunggu proses hingga selesai
4. Jika sudah selesai, Jika hasilnya seperti ini maka blog sobat aman dari Google Sandbox.
5. Jika yang keluar bukan tulisan OK dengan warna hijau, melainkan bertuliskan is possibly penalized or sandboxed by Google dengan warna merah maka blog tersebut bisa berpotensi terkena Google Sandbox.
Wah ternyata Blog Mas Yoga selamat dari Google Sandbox, Mas Yoga bersyukur. Karena itu, blog sobat yang terkena Google Sandbox sebaiknya merawat blognya dengan baik, seperti jangan berlebihan melakukan ping test blog.
Okelah cukup sekian dari tutorial Mas Yoga hari ini. Semoga Artikel ini "Cara Mengetahui Blog Terkena Google Sandbox Terbaru 2016" dapat bermanfaat buat sobat blogger.
Sampai Jumpa dan Terima Kasih
Selamat Siang Sahabat Blogger Kembali bertemu dengan Mas Yoga yang kece ini yang selalu memberikan tutorial-tuorial yang menarik buat para b...
Yuk di Lihat Apakah Blog Terkena Google Sandbox?
About author: Unknown
Cress arugula peanut tigernut wattle seed kombu parsnip. Lotus root mung bean arugula tigernut horseradish endive yarrow gourd. Radicchio cress avocado garlic quandong collard greens.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
terima kasih gan,, semoga artikelnya bermanfaat gan :)
BalasHapustutorialnya sangat mencerahkan terutama bagi blogger pemula..
BalasHapuspastinya sangat bermanfaat buat para blogger pemula.
Hapusterima kasih sudah berkunjung sobat :)
kalo kena sandbox bakal gimana gan?
BalasHapussebelumnya sudah Mas Yoga katakan. kalau blog terkena Google Sandbox artikel/blog sobat akan sangat sulit di terima oleh pihak google. sehingga blog/artikel sobat sulit terindex google.
Hapus